Anak Indonesia, Teman - teman jumpa lagi kita di postingan terbaru saya nih . kali ini saya mau ngebahas tentang cara ngebuat Vertical menu di blogger menggunakan metode HTML/Javascript. mungkin ada yang mau blog nya keliahatan lebih menarik sehingga ingin menambahkan widget vertical menu .
Nah vertical menu yang akan saya berikan bentuk contohnya seperti gambar di bawah.
contoh vertical menu |
Gambar di atas adalah contoh vertical menu yang akan jadi ketika kita memasukkan kode HTML/Javascript.
Kita langsung aja ke langkah - langkah nya
- log in ke blogger
- buka dashbor blogger dan pilih tata letak
- setelah pilih tata letak klik tambah widget dan pilih HTML/Javascript
- setelah terbuka masukkan coding di bawah ini
<style>
#vertical{background:transparent;height:150px}
#vertical ul{float:left}
#vertical ul li{width:200px;float:left;list-style:none}
#vertical ul li
span{float:left;font-family:Trebuchet;text-transform:uppercase;font-size:14px;padding:0
0 0 10px;text-shadow:2px 2px 5px #1780dd;font-weight:bold}
r{color:red}
b{color:blue}
p{color:pink}
c{color:black}
l{font-size:180%;color:violet}
d{color:DarkCyan}
y{color:yellow}
x{font-size:180%;color:#3af}
#vertical ul li span:hover{padding:0 0 0 20px}
#vertical ul li
img{padding:0;border-radius:100px;-moz-border-radius:100px;-webkit-border-radius:100px;float:left;position:relative;-moz-transition:all
.8s ease-in-out;-ms-transition:all .8s ease-in-out;-o-transition:all .8s
ease-in-out;-webkit-transition:all .1s ease-in-out;transition:all .8s
ease-in-out}
#vertical ul li img:hover{-o-transform:scale(1)
rotate(360deg);-moz-transform:scale(1)
rotate(360deg);-webkit-transform:scale(1) rotate(360deg)}</style>
<div id='vertical'>
<ul>
<li><a href='link tujuan' title='judulnya'><img
alt="judul ketika cursor di arahkan ke menu" src='URL gambar yg mau di jadiin icon di vertical
menu' width='32' height='32' title=""/><span><y>Judul
Yang Ingin Di tampilkan</y></span></a></li>
</ul>
</div>
5. Setelah itu save dan atur letaknya dimana kemudian simpan setelan
Nah, penjelasan buat yang warna merah itu kalian ganti sesuai dengan kata - katanya . untuk yang berwarna biru itu adalah warna yang akan di pakai untuk mewarnai tulisan . di dapat dari variabel warna yang udah di buat di atas dengan huruf r, p, b, c dan lain - lain . untuk variabel warna bisa kalian tambahkan sendiri.
Selamat Mencoba teman - teman , kalau ada yang bingung atau scriptnya tidak bisa di gunakan silahkan komentar di bawah . tapi ingat jangan SARA atau Negatif.
Salam dari Anak Indonesia